KULIAH TAMU NTUST RECENT RESEARCH ON MULTIMEDIA SYSTEMS


Kamis,7 november 2019 pada kuliah tamu sesi 2 ini membahas mengenai Augmented Reality, pada sesi 2 ini materi di bawakan oleh PROF. Chuan-Kai Yang,yang merupakan professor dari National Taiwan University of Science and Technology (NTUST).pada sesi ini di tunjukkan awal dari Augmented Reality sendiri dari cara mengatur foto hingga memanipulasi foto.

Pada sesi ini penjelasan yang di berikan seringkali menggunakan perumpamaan yang mudah di pahami,selain itu terdapat beberapa video yang di berikan untuk menunjukkan hasil dari augmented reality tersebut,dalam video tersebut di perlihatkan orang pertama di foto sendiri dan gambar tersebut masi ada pada foto ke-2 tanpa edit gambar,foto tersebut tampak nyata dan se-akan orang tersebut melekat pada kamera dan ketika di ambil gambar pada foto ke – 2 hampir tidak bisa di bedakan apakah orang pada foto pertama tersebut benar adanya di sana

Sampai di akhir sesi ia memberikan video – video hasil dari research NTUST yang ia miliki tidak hanya memperlihatkan itu saja tetapi ada dalam video tersebut 1 orang seakan memiliki banyak tiruan tanpa edit yang di lakukan hanya bermodalkan kamera hp dan program yang di kembangkan.